Posts

PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING DISEKOLAH

Image
PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING DI SEKOLAH             Situasi global kompetitif yang terjadi memberikan peluang kehidupan yg lebih baik dengan mem persiapkan SDM dan pendidikan yg bermutu. Pendidikan bermutu meliputi :     - Transformasi iptek.     - Profesionalisme & sistem manajemen       tenaga kependidikan.                               - Pengembangan kemampuan peserta didik       (aspek akademis, pribadi, sosial).             Bimbingan dan Konseling Sekola h t erkait d engan program pemberian layanan bantuan kepada siswa dalam upaya mencapai perkembangan y an g optimal, melalui interaksi yang sehat dengan lingkungan . Pengertian Bimbingan dan Konseling l   Bimbingan merupakan suatu upaya pemberian bantuan kepada peserta didik dalam mencapai perkembangan optimal yaitu perkembangan yang sesuai dengan potensi dan sistem nilai tentang kehidupan yang baik dan benar. l   Konseling merupakan layanan utama bimbingan dalam upaya membantu individu agar m

PENGELOLAAN KELAS

Image
PENGELOLAAN KELAS Mengapa Kelas Perlu Dikelola Secara Efektif      Manajemen kelas yang efektif akan memaksimalkan kesempatan pembelajaran murid. Para pakar dalam bidang manajemen kelas melaporkan bahwa ada perubahan dalam pemikiran tentang cara terbaik untuk mengelola kelas. Pandangan yang baru memfokuskan pada kebutuhan murid untuk mengembangkan hubungan dan kesmpatan untuk menata diri. Manajemen kelas yang mengorientasikan murid pada sikap pasif dan patuh pada aturan ketat dapat melemahkan keterlibatan murid dalam pembelajaran aktif,pemikiran dan konstruktif pengetahuan sosial. Secara historis, dalam manajemen kelas, guru dianggap sebagai pengatur.Model manajemen kelas yang baru bukan mengarah pada mode permisif. Penekan pada perhatian dan regulasi diri murid bukan berarti guru tidak bertanggungjawab atas apa yang terjadi dikelas. Kelas padat,Kompleks,dan Berpotensi Kacau      Dalam menganalisis lingkungan kelas, Walter Doyle (1986) mendeskripsikan enam karakteristi